Salah satu kompetensi yang harus dikuasai guru atau calon guru adalah kemampuan untuk melakukan evaluasi dalam proses kegiatan belajar-mengajar. Tujuannya agar perencanaan pendidikan dan proses belajar siswa dapat dipantau dengan baik. Lalu, bagaimana caranya? Buku ini adalah jawabannya, yakni sebagai panduan evaluasi kegiatan belajar-mengajar. Di dalamnya berisi tentang cara melaksanakan…